[e-magazine] Hi, Bye Corona
Mengisi waktu bersama anak banyak variasinya, bermain bersama, berkebun atau membacakan buku cerita. Kali ini Kharisma memiliki
kesempatan share cerita bergambar menarik untuk anak-anak dalam menjelaskan situasi saat ini. Semoga bermanfaat <3
Untuk dapat membaca cerita dengan full-screen, silakan klik tautan berikut : https://tinyurl.com/Kharisma-HiByeCorona
credit to :
Penulis : @wulanmulyap Ilustrator : @deacha_n